Wow! Ikan Hias Bandung Tembus 33 Negara

Nilai Ekspor Ikan Hias Capai Rp 9,2 Miliar

Komoditas ikan hias Bandung berhasil tembus 33 negara.

Bandung – Bandung saat ini tengah berkembang menjadi daerah pengekspor ikan hias tertinggi level nasional. Hampir 2 juta ekor ikan hias diekspor dari Kota Kembang dalam periode 1-24 September 2021.

“Ekspor ikan hias dari Bandung telah menjangkau 33 negara di dunia, tentu ini prestasi yang patut kita jaga dan tingkatkan,” kata Kepala Badan Karantina Ikan, Pengendalian Mutu dan Keamanan Hasil Perikanan (BKIPM), Rina.

Jepang, Amerika Serikat dan Singapura, adalah 3 besar dari 33 negara tujuan ekspor ikan hias. Bandung juga telah menerbitkan 95 health certificate atau sertifikat kesehatan ikan. Nilai ekspor yang dihasilkan dari komoditas ikan hias tersebut mencapai Rp 9,2 miliar.

Ikan-ikan yang diekspor berasal dari unit usaha yang telah tersertifikasi IKI dan CKIB grade A dan B. Jadi bisa dipastikan bahwa ikan-ikannya memang kualitas bagus,” ujar Rina.

 

Ikan hias asal Bandung berkualitas ekspor.

Dari komoditas ekspor tersebut, Rina menambahkan ada 118 jenis hias yang menembus pasar global. Dengan posisi 3 besar ikan hias favorit pasar ekspor ialah tetra, rasbora, dan udang hias.

“Itu ada 3 favorit dari 118 jenis yang kita ekspor,” lanjut Rina.

Guna menjaga tren positif ini, Rina meminta jajarannya untuk terus bersinergi dan berkolaborasi dengan para pelaku usaha. Dia berharap, dengan terjaganya tren ekspor ini, bisa mendorong peningkatan kesejahteraan masyarakat setempat sekaligus membuka peluang usaha baru di tengah pandemi Covid-19.

“Ini akan terus kita jaga, bahkan kita upayakan untuk meningkat. Semoga ikhtiar ini berdampak positif bagi Bandung, Jawa Barat dan Indonesia,” tutupnya.

Ragam ikan hias dari Bandung disukai oleh sejumlah negara.

Sebelumnya, Menteri Kelautan dan Perikanan Sakti Wahyu Trenggono meminta agar terus mengoptimalkan potensi produksi dan ekspor ikan hias Indonesia ke pasar dunia. Menteri Trenggono juga mengingatkan pengembangannya harus tetap memperhatikan perlindungan dan pelestarian. “Sertifikasi, registrasi dan prinsip kehati-hatian juga harus menjadi perhatian,” katanya.

Ada 118 jenis ikan hias yang telah menembus pasar global.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

kodepublik Renungan Harian yamaha kodepublik motor terbaru yamaha promo yamaha yamaha fazzio yamaha grand filano yamaha all new nmax 155 yamaha all new aerox 155 yamaha xmax 250 yamaha lexi yamaha mio m3 125 yamaha gear 125 yamaha freego 125 yamaha x ride 125 yamaha fino 125 yamaha vega force yamaha jupiter z1 yamaha mx king 150 yamaha all new r15 yamaha r25 yamaha mt15 yamaha mt25 yamaha vixion wr155r maxi day berita yamaha event yamaha blue core vva my yamaha y connect bengkel resmi yamaha dealer resmi yamaha yamaha dds jakarta yamaha flagship shop yamaha cempaka putih yamaha nouvo yamaha cbu yamaha genset yamaha indonesia yamaha jakpus yamaha jakarta pusat yamaha motor jakarta yamahajabodetabek yamahajabodetabek.id yamaha sky yamaha service kunjung komunitas yamaha harga motor yamaha price list yamaha ccu yamaha yamaha tricity yamaha sparepart yamaha service program yamaha smk binaan yamaha yamaha tukar tambah yamaha trade in yamaha matic yamaha maxi yamaha classy yamaha off road yamaha moped yamaha retro yamaha sport motor modif yamaha touring yamaha city ride yamaha yamaha racing yamaha apparel html yamaha mtx yamaha yamaha power product yamaha ev yamaha electric vehicle yamaha e01 yamaha test ride tentang yamaha yamaha genuine parts oli yamaha yamahalube blu cru yamaha jingle competition yamaha contact center layanan hotline yamaha customer service yamaha yamaha day ulang tahun yamaha birthday yamaha yamaha online shop yamaha music yamaha xabre yamaha all new soul gt yamaha jupiter mx yamaha aerox cybercity lowongan yamaha yamaha semakin di depan yamaha revs your heart yamaha gaspol kredit yamaha diskon gaspol Portal Berita Tangerang Selatan